Category Berita

Sosialisasi Permendagri Nomor 77 Tahun 2020.

Sosialisasi Permendagri Nomor 77 Tahun 2020. Mataram – Pengelolaan keuangan daerah yang efektif, akuntabel, dan tepat sasaran merupakan salah satu kunci utama dalam mewujudkan tata kelola pemerintahan yang baik. Hibah dan bantuan sosial (bansos) memiliki peran penting dalam mendukung berbagai…

Giat Wakil Wali Kota Mataram

Giat Wakil Wali Kota Mataram Mataram – Dunia berputar begitu dinamis, dan mengahdirkan perubahan, atau terobosan terobosan baru. Pemerintah Kota (Pemkot) Mataram pun dalam menjalan roda pemerintahannya selalu bergerak secara dinamis. Pemkot Mataram selalu terbuka dengan hal baru yang berdampak…

Rapat Awal Persiapan HUT Kota Mataram ke-31

Rapat Awal Persiapan HUT Kota Mataram ke-31Sekda : Fokus pada Keterlibatan Masyarakat Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Mataram, L Alwan Basri, didampingi oleh Asisten I, H L Martawang, dan Asisten II, Miftahurrahman, memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) awal persiapan Hari Ulang Tahun…

Peringatan HUT Bhayangkara ke-78 di Kota Mataram

Peringatan HUT Bhayangkara ke-78 di Kota Mataram  Mataram –Meski diguyur hujan, Pemerintah Kota (Pemkot) Mataram bersama jajaran Forkopimda Kota Mataram dan unsur TNI/Polri tetap melangsungkan upacara peringatan HUT Bhayangkara ke-78 yang berlangsung di Lapangan Sangkareang pada Senin (01/07/2024). Setelah upacara,…